Menyikat gigi selalu dianggap sebagai kegiatan sepele. Tapi ternyata, treatment membersihkan gigi ini nggak cuma asal gosok kiri kanan saja.
Kamu harus benar menyikatnya, agar gigimu nggak gampang rusak dan nafasnya senantiasa segar. Dimulai dari memposisikan sikat gigi membentuk sudut 45 ยบ dari arah gusi. Dengan gerakan berputar dan melingkar, sikat gigi secara perlahan mulai dari bagian depan tengah, kiri dan kanan sampai ke bagian ujung belakang gigi selama beberapa detik.
Untuk bagian dalam gigi, mulai dari gigi bawah sebelah kiri lalu kanan dengan gerakan menggosok atas bawah. Khusus bagian depan dalam gigi, gunakan ujung sikat dengan gerakan keluar masuk. Lakukan gerakan yang sama pada bagian dalam gigi atas. Terakhir, sikat secara perlahan daerah langit-langit dan lidah. Gunanya, agar sisa makanan nggak menempel lebih lama di lidah.
Jangan lupakan juga yang ini...
Kamu harus benar menyikatnya, agar gigimu nggak gampang rusak dan nafasnya senantiasa segar. Dimulai dari memposisikan sikat gigi membentuk sudut 45 ยบ dari arah gusi. Dengan gerakan berputar dan melingkar, sikat gigi secara perlahan mulai dari bagian depan tengah, kiri dan kanan sampai ke bagian ujung belakang gigi selama beberapa detik.
Untuk bagian dalam gigi, mulai dari gigi bawah sebelah kiri lalu kanan dengan gerakan menggosok atas bawah. Khusus bagian depan dalam gigi, gunakan ujung sikat dengan gerakan keluar masuk. Lakukan gerakan yang sama pada bagian dalam gigi atas. Terakhir, sikat secara perlahan daerah langit-langit dan lidah. Gunanya, agar sisa makanan nggak menempel lebih lama di lidah.
Jangan lupakan juga yang ini...
- Sikat gigimu minimal dua kali sehari, sebelum tidur dan setelah bangun tidur. Lebih baik lagi kalau kamu selalu menyikat gigimu setiap habis makan.
- Sikatlah seluruh gigimu, jadi nggak hanya bagian depannya saja.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar